Re-post dari akun FB Iga Massardi (Gitaris & Frontliner BARASUARA)
Band yg menemani masa remaja saya di warung2 tongkrongan, di kantin sekolah, di panggung 17an antar komplek dan di studio musik rental. Beginilah proses saya mengenal karya mereka. Saat itu 16 tahun lalu tidak pernah terbesit dalam mimpi sekalipun bahwa 16 tahun kemudian saya berdiri di antara mereka memainkan lagu Sobat di atas panggung yang sama. Berbagi mic dengan Fadly dan memainkan gitar di antara Yoyok, Rindra dan Steven.
Terlebih, mereka bercerita mendengarkan @barasuara. Kami mengobrol tentang musik, lirik dan hasil rekaman yang kami buat di album Taifun. Saya sulit sekali membendung rasa bahagia dan haru ini. Mereka pahlawan musik kami.
Sekarang mereka tergabung dalam @musikimia. Sebuah band yang sangat bagus. Saya TJ dan Gerald tak henti berdecak kagum menyaksikan Musikimia semalam.
Sebuah pengalaman yang tak pernah disangka. Tuhan memang penuh dengan kejutan. Baik buruknya adalah rahasia, namun segala yang ditorehkan adalah takdir dan ujian. Dan saat ini, semua terasa Begitu Indah.
Mimpi apa gw.. Bisa diundang berkolaborasi oleh Fadly, Yoyok, Rindra dan Steven. Tentu kita semua tau band bernama Padi.
Iga Massardi (Barasuara) bersama Personel MUSIKIMIA |
Band yg menemani masa remaja saya di warung2 tongkrongan, di kantin sekolah, di panggung 17an antar komplek dan di studio musik rental. Beginilah proses saya mengenal karya mereka. Saat itu 16 tahun lalu tidak pernah terbesit dalam mimpi sekalipun bahwa 16 tahun kemudian saya berdiri di antara mereka memainkan lagu Sobat di atas panggung yang sama. Berbagi mic dengan Fadly dan memainkan gitar di antara Yoyok, Rindra dan Steven.
Terlebih, mereka bercerita mendengarkan @barasuara. Kami mengobrol tentang musik, lirik dan hasil rekaman yang kami buat di album Taifun. Saya sulit sekali membendung rasa bahagia dan haru ini. Mereka pahlawan musik kami.
Sekarang mereka tergabung dalam @musikimia. Sebuah band yang sangat bagus. Saya TJ dan Gerald tak henti berdecak kagum menyaksikan Musikimia semalam.
Sebuah pengalaman yang tak pernah disangka. Tuhan memang penuh dengan kejutan. Baik buruknya adalah rahasia, namun segala yang ditorehkan adalah takdir dan ujian. Dan saat ini, semua terasa Begitu Indah.
Loading...
BARASUARA Pentas Kolaborasi Bareng MUSIKIMIA (ex-padi)
Reviewed by Blog Zone
on
12.02
Rating:
Tidak ada komentar: